Archive for the Sistem Pakar Category

Sistem Pakar

Posted in Sistem Pakar with tags on 7 Agustus 2010 by aig1003

Sistem yang menggunakan pengetahuan manusia yang terekam dalam komputer untuk memecahkan persoalan yang membutuhkan keahlian manusia Sistem informasi berbasis komputer yang menggunakan pengetahuan pakar untuk mencapai performa keputusan tingkat
tinggi dalam domain persoalan yang sempit

Menurut pakarnya pengertian sistem pakar adalah :

Menurut Martin dan Oxman 1998

Sistem pakar merupakan Sistem berbasis komputer yang menggunakan pengetahuan, fakta, dan teknik penalaran dalam memecahkan masalah yang biasanya hanya dapat dipecahkan oleh seorang pakar dalam bidang tersebut.

Menurut Durkin

Sistem pakar merupakan Program komputer yang dirancang untuk memodelkan kemampuan penyelesaian masalah yang dilakukan oleh seorang pakar.

Baca lebih lanjut